Puisi “Karena itu Rindu” Sofhie-Bangka

KARENA ITU RINDU
Karya Sofhie,
Bangka

Indonesia telah lama merdeka
tapi maaf, aku masih terjajah oleh kenangan
tapi maaf, aku masih terjeruji oleh senyuman
sungguh sadis hidup dalam penderitaan
yang ditikam oleh kerinduan

dan cinta padamu
membuat tubuhku mengiri

Satu pemikiran pada “Puisi “Karena itu Rindu” Sofhie-Bangka”

Tinggalkan komentar